Mallarangeng Diminta Buktikan Keluarkan Kartu Merah
Hari Ini, KPPN Kembali Adukan Nurdin ke MenporaKamis, 24 Maret 2011 – 03:19 WIB
Sementara itu, anggota Komisi X DPR RI, Gede Pasek Suardika menilai, kepengurusan PSSI saat ini telah merasa kebal dari berbagai aturan. “PSSI itu dianggap organisasi yang pengurusnya berdasarkan warisan. Maunya pengurus itu hanya diantara orang-orang mereka saja,” katanya.
Hal itu dianggap bertentangan dengan tujuan didirikannya PSSI oleh Soeratin. “PSSI itu untuk masyarakat Indonesia, bukan untuk orang-orang tertentu saja. Pengurus juga perlu regenerasi seperti pemain sepakbola kalau ingin maju,” tambahnya. “Pengurus lama mestinya malu. Kami saja di parlemen sudah malu mengkritik PSSI,” tandasnya.(sto/jpnn)