'Mampir' ke Rumah Janda, Dicoret dari DCS Gerindra
Selasa, 23 April 2013 – 09:07 WIB
SEMARANG – Rohmat Mujiono, anggota Fraksi Partai Gerindra DPRD Jateng yang sempat digrebeg warga di Wonogiri beberapa waktu, namanya dicoret dari daftar calon sementara (DCS) partai tersebut. Pada pemilu 2014, anggota Koimisi C itu sedianya mendaftarkan diri sebagai caleg DPR RI. “Pak Rohmat tidak lolos. Salah satu alasannya ya kasus kemarin (di Wonogiri, red) itu. Dia mendaftarkan diri sebagi anggota DPR RI,” kata Abdul Wahid, Ketua DPD Partai Gerindra Jawa Tengah pada saat menyerahkan DCS DPRD Jateng di KPU Jateng Jalan Veteran Semarang, Senin (22/4).
Menurutnya, apa yang dilakukan Rohmat Mujiono tersebut telah mencoreng nama partai. Karenanya, DPP tidak memasukkan namanya dalam DCS DPR RI.
Keputusan mencoret nama Rohmat tersebut sebagai bentuk sanksi politik yang dijatuhkan partai kepadanya.
SEMARANG – Rohmat Mujiono, anggota Fraksi Partai Gerindra DPRD Jateng yang sempat digrebeg warga di Wonogiri beberapa waktu, namanya dicoret
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Jokowi Memanfaatkan Prabowo Subianto? Kapolri Bereaksi Begini | Reaction JPNN
-
Rencana BP Taskin Ingin Selaraskan Data Kemiskinan Menjadi Satu Data Tunggal
-
Klarifikasi MWA UI: Gelar Doktor Menteri Bahlil Menyesuaikan Jadwal Yudisium
-
Peduli Lingkungan, Sekolah-Sekolah di Bali Ikut Kompetisi Daur untuk Negeri
-
Wapres Gibran Sapa Pengungsi Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki
BERITA LAINNYA
- Kaltara
Wahai Honorer Pelamar PPPK 2024 Tahap 1, Sudah Siap? Ada yang Harus Naik Pesawat
Senin, 18 November 2024 – 06:57 WIB - Riau
Pemkot Pekanbaru Mengalami Kendala Pindahkan 277 Pengungsi Rohingya
Senin, 18 November 2024 – 04:00 WIB - Daerah
Bupati Mimika Jelaskan Terkait Demo Aliansi Pemuda Amungme soal Perekrutan CPNS
Minggu, 17 November 2024 – 22:40 WIB - Daerah
Pembongkaran Pasar Tumpah Bogor Dibatalkan, Warga Ancam Bongkar Sendiri
Minggu, 17 November 2024 – 16:02 WIB
BERITA TERPOPULER
- Kaltara
Wahai Honorer Pelamar PPPK 2024 Tahap 1, Sudah Siap? Ada yang Harus Naik Pesawat
Senin, 18 November 2024 – 06:57 WIB - Kriminal
Jimmy Tewas Bersimbah Darah, Polisi Langsung Antisipasi Carok Massal di Sampang
Senin, 18 November 2024 – 06:45 WIB - Investasi
Harga Emas Antam Hari Ini 18 November 2024 Naik, Berikut Daftarnya
Senin, 18 November 2024 – 09:15 WIB - Jogja Terkini
Selamat! Basuki Hadimuljono Dikukuhkan sebagai Ketum PP Kagama
Senin, 18 November 2024 – 10:15 WIB - Humaniora
5 Berita Terpopuler: Mendikdasmen Beri Sinyal Baik soal PPPK, Ada Regulasi Baru? tetapi Honorer Jangan Nekat ya
Senin, 18 November 2024 – 06:17 WIB