Mantan Pemain Timnas Senang PSSI Bersatu
Senin, 18 Maret 2013 – 01:24 WIB
JAKARTA - Salah satu mantan pesepakbola tanah air Johanes Auri mengaku bahagia dengan adanya perdamaian kembali di sepakbola Indonesia melalui pembubaran Komite Penyelamat Sepakbola Indonesia (KPSI) pada Minggu (17/3). Menurutnya sejak dulu pengurus sepakbola memang hanya ada satu yaitu Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI). "Merah putih hanya ada satu merah putih. Persatuan sepakbola seluruh Indonesia itu hanya ada satu. Artinya anak-anak bangsa yang tadinya ada di ISl dan IPL itu harus dilebur menjadi satu timnas Indonesia. Tidak ada dua, hanya satu," ujar Johanes di Gedung Dewan Pers, Jakarta Timur, Minggu malam (17/3).
Mantan pemain Persipura di Timnas era 70an itu mengaku saat menjadi atlet sepakbola tidak ada kisruh internal seperti yang terjadi beberapa tahun terakhir ini. Ia ingin sepakbola kembali damai sehingga Timnas Merah Putih disegani tim-tim negara lain. Sepakbola kata dia, harusnya mempersatukan bangsa bukan mencerai beraikan anak bangsa.
"Saya berharap tidak ada lagi ribut-ribut. Kita seluruh pecinta sepak bola hanya mau dengar timnas berprestasi hingga di Asia Tenggara, dan bila kita persiapkan diri dengan baik, mungkin saja kita bisa mendunia," pungkas Johanes.
JAKARTA - Salah satu mantan pesepakbola tanah air Johanes Auri mengaku bahagia dengan adanya perdamaian kembali di sepakbola Indonesia melalui pembubaran
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Tiga Ratu Dunia Meriahkan Grand Final Miss Teen Beauty Indonesia dan Indonesian Stars Search 2024
-
Menjelang Perayaan Natal, Discovery Ancol Persembahkan Chrismast Tree Lighting
-
Pertama Kali Bermain Film Horor, Rachel Vennya Ingin Keluar Dari Zona Nyaman
-
Salam Rancage Membuat Olahan Sampah Kertas Menjadi Produk Premium
-
Bentrok Ormas di Pekanbaru, Polda Jatim Buru Seluruh Pelaku | Reaction JPNN
BERITA LAINNYA
- Sepak Bola
Piala AFF 2024: Mimpi Timnas Indonesia Menghapus Kutukan Runner Up
Selasa, 26 November 2024 – 05:17 WIB - Bulutangkis
Future Champions, Tantangan Seru untuk Calon Juara Bulu tangkis
Selasa, 26 November 2024 – 04:35 WIB - All Sport
Popsivo Polwan Datangkan Bintang Asal Turki Demi Proliga 2025
Selasa, 26 November 2024 – 00:02 WIB - Sepak Bola
Mantan Pelatih Thailand Ingin Vietnam Menjadi Juara Piala AFF 2024
Senin, 25 November 2024 – 21:57 WIB
BERITA TERPOPULER
- Sepak Bola
Piala AFF 2024: Mimpi Timnas Indonesia Menghapus Kutukan Runner Up
Selasa, 26 November 2024 – 05:17 WIB - Liga Indonesia
Alasan Mantan Pelatih Timnas Malaysia Menerima Pinangan Persis Solo
Selasa, 26 November 2024 – 05:47 WIB - Gosip
Maafkan Ayus dan Nissa Sabyan, Ririe Fairus: Sudah Masa Lalu
Selasa, 26 November 2024 – 05:05 WIB - Destinasi
Cek Jadwal & Harga Tiket Bus AKAP dari Bali ke Pulau Jawa Selasa (26/11), Lengkap!
Selasa, 26 November 2024 – 05:37 WIB - Bisnis
Gantikan Posisi Wulan Guritno, Chef Juna jadi Komisaris Independen PT Lima Dua Lima Tiga
Selasa, 26 November 2024 – 03:08 WIB