Marzuki Sebut PKS dan PDIP Bikin Lobi Alot
Senin, 17 Juni 2013 – 20:54 WIB
JAKARTA - Ketua DPR Marzuki Alie memprediksi rapat paripurna yang mengesahkan APBN-P hari ini akan berlangsung sampai larut malam. Pasalnya, sidang paripurna yang diskors untuk proses lobi harusnya berakhir usai salat maghrib. Tapi sampai pukul 20.00 WIB, proses lobi tak kunjung selesai. "Rapat masih alot. Tadinya diskors habis salat maghrib nanti. Sekitar jam 19.00 WIB baru mulai lagi, tapi ini diskors lagi," beber Marzuki usai mengelar rapat lobi di Ruang Panja, Gedung DPR, Senayan, Jakarta, Senin (17/6) malam.
Dalam rapat lobi, kata Marzuki, ada beberapa opsi yang alot diperdebatkan. Yang terlihat getol memperdebatkan adalah PKS dan PDIP. "(Yang getol berdebat) PKS dan PDIP, kalau Hanura nggak terlalu (getol-red)," jelasnya.
Marzuki mengungkapkan, ada beberapa opsi yang diperdebatkan. Meski begitu sesungguhnya hanya akan ada dua opsi terkait pengesahan RAPBN-P 2013 ini, yaitu menolak atau menyetujui.
JAKARTA - Ketua DPR Marzuki Alie memprediksi rapat paripurna yang mengesahkan APBN-P hari ini akan berlangsung sampai larut malam. Pasalnya, sidang
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
BERITA LAINNYA
- Humaniora
Mendagri Tito Karnavian: TP PKK Membutuhkan Sosok Pemimpin Kuat
Rabu, 20 November 2024 – 09:01 WIB - Kesehatan
Prakiraan Cuaca Hari Ini: Waspada Potensi Hujan Petir di Wilayah Berikut
Rabu, 20 November 2024 – 08:52 WIB - Humaniora
Prakiraan Cuaca BMKG, Kota Besar Indonesia Diguyur Hujan Hari Ini
Rabu, 20 November 2024 – 07:32 WIB - Humaniora
Anggota DPR RI Mufti Anam Kecam Aksi Transgender Isa Zega Umrah Pakai Jilbab
Rabu, 20 November 2024 – 07:04 WIB
BERITA TERPOPULER
- Sepak Bola
Peringkat Indonesia Klasemen Sementara Grup C setelah Bahrain vs Australia Imbang
Rabu, 20 November 2024 – 04:52 WIB - Humaniora
5 Berita Terpopuler: Honorer Non-Database BKN Harus Cermat, Ada Usulan Baru soal PPPK 2024, Bisa Bikin Senang
Rabu, 20 November 2024 – 06:13 WIB - Sepak Bola
Marselino Ferdinan 2 Gol, Ada Pemain Timnas Indonesia Blak-blakan Memberi Sanjungan
Rabu, 20 November 2024 – 04:36 WIB - Destinasi
Jadwal & Harga Tiket Bus AKAP dari Bali ke Pulau Jawa Rabu 20 November 2024
Rabu, 20 November 2024 – 05:36 WIB - Humaniora
Anggota DPRD DIY Menolak Istilah Nataru
Rabu, 20 November 2024 – 04:03 WIB