Massa yang Tak Puas Hasil Pemilu 2024 Sempat Memblokir Jalan Lintas Sumatra
Senin, 19 Februari 2024 – 05:37 WIB

Kapolda Sumsel Irjen A Rachmad Wibowo. Foto: Cuci Hati/JPNN
"Jika ada hal yang tidak puas dengan angka perolehan suara Pemilu 2024 silakan tanya ke KPU dan melapor ke Bawaslu. Penyelesaian masalah itu ada mekanismenya, jangan blokir dan turun ke jalan karena tidak akan mengubah angka perolehan suara," tutur Rachmad. (antara/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini: