Masyarakat Punya Kajian Mendalam soal Nama Ibu Kota, Pemerintah Semestinya Minta Saran
Kamis, 20 Januari 2022 – 22:17 WIB

Presiden Jokowi saat meninjau lokasi ibu kota negara atau IKN yang baru.Foto: M Fathra Nazrul Islam/JPNN.com
Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN)/Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas) Suharso Monoarfa mengungkapkan, Nusantara dipilih karena kata tersebut telah dikenal sejak dulu.
"Ikonik di internasional," kata Suharso, di Jakarta, Senin (17/1).
Menurutnya, dari nama Nusantara diharapkan IKN Baru bisa menggambarkan kenusantaraan Indonesia.
"Mudah-mudahan dan menggambarkan kenusantaraan kita semua, Republik Indonesia, dan saya kira kita semua setuju dengan istilah Nusantara itu," tegas Suharso. (mcr4/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Pengamat Tata Kota Universitas Trisaksi Nirwono Joga menyayangkan, pemilihan nama Ibu Kota Negara (IKN) baru menjadi Nusantara
Redaktur : Adil
Reporter : Ryana Aryadita Umasugi
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
BERITA LAINNYA
- Humaniora
Indonesia Cyber Crime Combat Center Hadir untuk Lindungi Masyarakat dari Kejahatan Daring
Selasa, 25 Februari 2025 – 23:47 WIB - Humaniora
Waka MPR Dorong Keterlibatan Aktif Masyarakat dalam Pengembangan Kawasan Cagar Budaya
Sabtu, 15 Februari 2025 – 21:34 WIB - Nasional
Rocky Gerung Berikan Saran untuk Jokowi agar Gibran Punya Tempat Sendiri
Jumat, 07 Februari 2025 – 16:31 WIB - Humaniora
Waka MPR: Pengelolaan Investasi yang Efisien Harus Sejahterahkan Masyarakat
Rabu, 05 Februari 2025 – 22:10 WIB
BERITA TERPOPULER
- Humaniora
Eks Wakapolri: Dakwaan KPK Terhadap Hasto Dilebih-lebihkan, Pasal Pokok Juga Tak Jelas
Jumat, 14 Maret 2025 – 16:25 WIB - Humaniora
Guru P1 Gabung Aliansi Merah Putih, Tolak TMT PPPK Serentak Maret 2026
Jumat, 14 Maret 2025 – 18:31 WIB - Sepak Bola
Erick Thohir Mania Optimistis Timnas Indonesia Menang Lawan Australia dan Bahrain
Jumat, 14 Maret 2025 – 16:26 WIB - Jatim Terkini
Sumanto Tembak Bocah yang Mancing Tanpa Izin di Kolam Miliknya
Jumat, 14 Maret 2025 – 17:15 WIB - Moto GP
MotoGP Argentina 2025: Pecco Bagnaia Ingin Menebus Dosa
Jumat, 14 Maret 2025 – 20:40 WIB