Mediasi Kenang Mirdad dan Tyna Gagal Lagi, Sidang Cerai Berlanjut
Selasa, 26 Oktober 2021 – 18:35 WIB

Kenang Mirdad bersama istrinya Tyna Kanna. Foto Instagram kenangmirdad
Humas PA Jakarta Sekatan Taslimah mengatakan bahwa Tyna Kanna menggugat suaminya secara e-Court melalui kuasa hukumnya.
Rumah tangga Tyna Kanna dan Kenang Mirdad memang tengah menjadi sorotan beberapa hari belakangan.
Sebab pemilik nama Tyna Dwi Jayanti itu dirumorkan berselingkuh dari Kenang Mirdad.
Dari pernikahannya, Tyna Kanna dan Kenang Mirdad dikarunia dua putri bernama Alaia Lavmintikana Mirdad dan Aluna Laila Mirdad. (mcr7/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru: