Membedakan Calon All New Chevrolet Tracker dan Trailblazer di Cina
Rabu, 03 April 2019 – 23:19 WIB
All-new Trailblazer sendiri sejatinya merupakan Chevrolet Trax. Hee... Jangan bingung, karena GM Cina mendapat kebebasan mengganti nama Trax menjadi Trailblazer, yang juga berbeda dari yang kita kenal di tanah air.
Sementara itu, All-new Tracker kini benar-benar sebagai model baru yang tidak terkait lagi ke Trax. (mg9/jpnn)