Mengaku Polisi, Memeras Nelayan
Selasa, 04 Desember 2012 – 12:39 WIB
Setelah mendapatkan cukup bukti, sejumlah petugas yang mengamati gerak gerik pelaku langsung meringkus dan mengamankan pelaku ke kantor polisi. “Pelaku bersama dengan barang bukti pistol korek api gas, pin serta tujuh kilo ikan hasil memalak kemudian diamankan untuk diproses,” ujarnya. (gmp/fuz/jpnn)