Mengaspal di Bali, Ini Harga Wuling Almaz
Selasa, 05 Maret 2019 – 20:03 WIB
Selain itu, Almaz juga menyediakan dua mode berkendara, yakni Eco (E) dan Sport (S).
Almaz juga didukung dengan berbagai layanan purna jual mulai dari, yakni garansi umum kendaraan 3 tahun atau 100.000 kilometer, garansi komponen utama mesin dan transmisi selama 5 tahun atau 100.000 kilometer, gratis biaya jasa servis berkala sampai 50.000 kilometer atau 4 tahun dengan syarat dan ketentuan yang berlaku. (mg8/jpnn)