Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Menhub Didesak Beli Kapal Tunda untuk Pelabuhan Bakauheni

Rabu, 26 Mei 2010 – 20:20 WIB
Menhub Didesak Beli Kapal Tunda untuk Pelabuhan Bakauheni - JPNN.COM
“Kendalanya, Kementrian perhubungan tidak segera menganggarkan itu. Padahal sudah diminta. Dulu juga kan pernah terjadi kejadian seperti ini dan terjadi keterlambatan karena menunggu kapal tunda dari Merak,” tukasnya.

Untuk diketahui, insiden KMP Royal Nusantara tersebut terjadi ketika kapal hendak berangkat menuju Pelabuhan Merak, Banten 24 Mei lalu. Tetapi, kapal tiba-tiba tidak bisa dikendalikan dan akhirnya menabrak Pulau Kandang Lunik yang berjarak 2 mil laut dari Bakauheni.

Kapal tersebut akhirnya kandas. Namun, nakhoda kapal berhasil mengendalikan kapal sehingga mampu keluar dari lokasi kandas tanpa bantuan kapal tunda. Tak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut. (wdi/jpnn)

JAKARTA - Insiden Kapal Motor Penumpang (KMP) Royal Nusantara yang menabrak Pulau Kandang Lunik, sekitar dua mil dari Pelabuhan Bakauheni, Lampung

Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close