Meninjau PTM Sejumlah Sekolah, Ma'ruf Amin Berpesan Begini
Rabu, 08 September 2021 – 12:09 WIB
"Jika terdapat kasus terkonfirmasi positif atau potensi yang dapat menyebabkan timbulnya klaster baru, segera ambil tindakan tegas demi keselamatan dan kenyamanan seluruh pihak," sambung Ma'ruf. (cr1/jpnn)