Karenanya pemerintah akan mengawasi penggunaan subsidi dengan baik agar tidak melonjak. "Kita sama-sama mengikuti ada bahaya soal rancangan kita yang defisit. Kalau di bagian subsidi tidak kita jalankan dengan baik, maka pasti akan melonjak. Makanya sebelum menaikkan harga BBM harus ada pengelolaan subsidi dahulu dengan baik," pungkasnya. (chi/jpnn)
JAKARTA - Menteri Keuangan (Menkeu) Agus Martowardojo mengaku optimistis pada tahun ini pemerintah bisa mengantisipasi lonjakan kebutuhan subsidi