MKRI Serukan Pembentukan Pemerintahan Transisi
Senin, 25 Maret 2013 – 15:05 WIB
"Jangan katakan kudeta, kudeta hanya bisa dilakukan oleh tentara. Tapi ini baru awal menuntut SBY mundur, jangan diributkan dulu. Biarkan masyarakat memilih, mana yang dia pilih," kata Ratna.
Dia mengingatkan agar jangan sampai pikiran masyarakat terdikotomi oleh suku, agama dan semacamnya. Karena semua rakyat Indonesia memperbaiki Indonesia. Sementara dikotomi itu rancangan kekuasaan untuk memecah belah rakyat.
Dia juga menilai aksi ini bentuk poeple power di Indonesia dan itu suatu yang wajar. Karenanya dia meminta SBY mundur dengan lapang dada. Tapi kalau SBY tidak mundur, maka akan ada poeple power menurunkan SBY.