Mobil Honda Brio Oleng, Brak! 2 Balita Memanggil Ibunya
Selasa, 21 Juni 2022 – 13:21 WIB

Mobil Honda Brio merah mengalami kecelakaan tunggal di Jalan Lintas Palembang-Tanjung Raya, Selasa. Foto: dok oganilirco
Kecelakaan tersebut sempat membuat lalu lintas dari kedua jalur macet parah.
Warga sekitar lokasi kejadian ikut membantu mengevakuasi mobil ke pinggir jalan. (oganilirco/jpnn)