Modal Bagus Gebuk Tamu
Sabtu, 02 Juni 2012 – 08:40 WIB
Di sisi lain, pelatih PSGL Chairul Sofyan tak mau muluk menjelang pertandingan sore nanti. "Persebaya jelas punya nama besar. Target kami bisa mendapat satu poin di Surabaya ini sudah hal yang istimewa," ucap Kembar-- sapaan Chairul Sofyan.
Sebagai pelatih yang baru menangani PSGL di putaran kedua lalu, Kembar punya target lepas dari jeratan degradasi. Melawan Persebaya ini, mantan pemain PSDS Deli Serdang itu kehilangan bek Markus Siahaan karena akumulasi. (dra/ko)
Perkiran Pemain
Persebaya (4-4-2): 23-Ari Soma (pg); 6-M.Hamzah, 25-Muhammadou Al Haji, 26-Taufik Hasbuna, 2-Imam Yulianto; 10-Habib Sukron, 17-Cucu Hidayat (c), 28-Wahyu Setianto, 11-Basuki; 14-Supaham, 32-Richard Obiora.
Pelatih: Freddy Muli