MotoGP 2025: Jorge Martin Merasa Momen Ini Sulit Diulang
Selasa, 31 Desember 2024 – 10:51 WIB
Martin sendiri sudah tak lagi menjadi bagian dari Pramac Racing. Pada MotoGP 2025, Martinator hijrah menuju Aprilia Racing.
Keputusan ini sekaligus mewujudkan ambisi Jorge Martin untuk mengaspal dengan tim pabrikan.(mcr15/jpnn)