Mualem Berhentikan Muharuddin dari Ketua DPRA
Rabu, 31 Oktober 2018 – 15:44 WIB

TGK Sulaiman (tengah) menyerahkan SK pengangkatan dirinya sebagai Ketua DPRA kepada Fraksi PA DPRA yang diterima oleh Ketua dan Sekretaris, Iskandar Usman Al-Farlaky (kanan) dan Azhari Cagee (kiri). Foto: Ist for rakyataceh