btn close ads
Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Mudik Lebaran 2025, Dishub Kota Bandung Menyiagakan 165 Bus & 694 Personel

Jumat, 21 Maret 2025 – 11:25 WIB
Mudik Lebaran 2025, Dishub Kota Bandung Menyiagakan 165 Bus & 694 Personel - JPNN.COM
Suasana dTerminal Cicaheum di Kota Bandung, Jawa Barat. Foto: Nur Fidhiah Shabrina/JPNN.com

"Kami juga berkoordinasi dengan dinkes untuk menyiapkan pos kesehatan, ambulans, ruang tunggu dan fasilitas kebersihan lainnya. Untuk BNN juga akan menyelenggarakan uji urine yang akan dilakukan di Terminal Cicaheum," ujarnya.

Perlu diketahui, pos kesehatan akan tersebar di beberapa titik Kota Bandung, di antaranya Terminal Cicaheum, Terminal Leuwipanjang, Stasiun Kiaracondong, Alun-alun Kota Bandung, Rest Area 147, Bunderan Cibiru, Taman Cikapayang, Stasiun Bandung (Klinik PT. KAI). (mcr27/jpnn)

Video Terpopuler Hari ini:

Dinas Perhubungan Kota Bandung menyiagakan sebanyak 106 unit bus AKAP dan 59 unit bus AKDP di Terminal Cicaheum selama musim mudik lebaran 2025.

Redaktur : M. Kusdharmadi
Reporter : Nur Fidhiah Sabrina

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

Close menu