Muhaimin Didesak Benahi Pelatihan TKI
Jumat, 25 Desember 2009 – 08:26 WIB
"Calon TKI itu tidak dilatih selama 200 jam seperti yang diputuskan Menakertrans melalui Permenakertrans No.23/MEN/IX/2009. Tiga organisasi PJTKI mendukung kebijakan tersebut, tetapi ada oknum pemerintah yang tidak mendukungnya dan Muhaimin tidak berbuat apa-apa kecuali prihatin saja," kata Yunus.
Menurut dia, jika kondisinya terus demikian, maka program penempatan TKI menuju kehancuran. "Kami menduga ada pihak-pihak yang tidak ingin terjadi pembenahan agar bisa mendapat manfaat dari TKI bermasalah di luar negeri. Mereka jadi TKI sebagai `obyekan`," ujar Yunus. (aj/jpnn)