Mulut Harus Dirangsang Agar Gigi Tetap Berkilau
Minggu, 17 Maret 2013 – 12:01 WIB
SETIAP orang pasti mendambakan punya gigi yang tanpak putih dan bersih. Namun tanpa kita sadari, makanan dan minuman favorit justru menjadi penghalangnya.
Mulai sekarang, mulailah sering mengunyah buah dan sayuran. Mengapa? Selain baik untuk nutrisi tubuh, makanan seperti apel, wortel dan seledri, ternyata dapat membantu menyapu plak di permukaan gigi. Dengan mengunyah sayur atau buah, maka mulut pun akan terangsang untuk memproduksi mouthwash (pembersih mulut) alami.
Cara kedua, persiapkan sedotan saat anda berpergian, karena tidak setiap tempat atau rumah makan menyediaakan sedotan. Meminum minuman berwarna gelap seperti teh, kopi dan coklat dengan menggunakan sedotan, dapat membantu mencegah zat warna yang ada di minuman itu menempel di permukaan gigi sehingga mengubah warna alami gigi.
SETIAP orang pasti mendambakan punya gigi yang tanpak putih dan bersih. Namun tanpa kita sadari, makanan dan minuman favorit justru menjadi penghalangnya.
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
BERITA LAINNYA
- Kesehatan
6 Khasiat Susu Almond, Bikin Tulang Makin Kuat
Minggu, 24 November 2024 – 02:01 WIB - Kesehatan
Waspada, Ini 5 Bahaya Minum Air Kelapa Saat Sedang Haid
Minggu, 24 November 2024 – 02:00 WIB - Kesehatan
Jutaan Ton Sampah Plastik Cemari Lingkungan, Kondisi TPA Mengkhawatirkan
Sabtu, 23 November 2024 – 10:28 WIB - Kesehatan
Hadirkan Kesegaran Sehat, Healthy Drink Pikat Pengunjung BFA Surabaya
Sabtu, 23 November 2024 – 10:17 WIB
BERITA TERPOPULER
- Bulutangkis
China Masters 2024: Jonatan Christie Berkali-kali Memukul Nomor 1 Dunia
Minggu, 24 November 2024 – 05:05 WIB - Pilkada
Survei Publicsensum: Elektabilitas Isran-Hadi Makin Moncer di Pilkada Kaltim
Minggu, 24 November 2024 – 00:50 WIB - Pilkada
Puluhan Sukarelawan Pramono-Rano Deklarasi Dukung Ridwan Kamil-Suswono di Kampanye Akbar
Minggu, 24 November 2024 – 00:42 WIB - Hukum
Jadwal dan Lokasi SIM Keliling di Gianyar Bali Minggu 24 November 2024, Cek!
Minggu, 24 November 2024 – 06:19 WIB - Bulutangkis
Jadwal Final China Masters 2024: 2 Delegasi Merah Putih Berjuang, Kans Jojo Juara
Minggu, 24 November 2024 – 05:59 WIB