Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Musisi Republik Ceko Jatuh Cinta pada Indonesia

Sabtu, 06 Mei 2017 – 10:49 WIB
Musisi Republik Ceko Jatuh Cinta pada Indonesia - JPNN.COM
Violinist Jaroslav Sveceny asal Republik Ceko saat konser musik klasik di Indonesia. Foto: Natalia Fatimah Laurens/JPNN

Ayah dari dua putri dan satu cucu ini mengatakan, kakek dari istrinya lahir dan besar di Jakarta. Karena itu, keluarga istrinya akrab dengan berbagai hal tentang Indonesia.

Termasuk dia, yang akhirnya mulai mengenal jelas Indonesia, meski sudah melanglang buana ke berbagai negara di dunia.

Musisi Republik Ceko Jatuh Cinta pada Indonesia

Salah satu melekat dalam kehidupannya adalah kuliner Indonesia.

"Ayah istri saya sering membuat masakan Indonesia. Jadi saya tahu rendang, soto, sambal. Indonesian Food adalah makanan kedua yang saya sukai setelah masakan Ceko. Di agensi saya dekat restoran Indonesia sehingga kami sering makan di sana," imbuh penyuka warna biru dan merah itu sambil tertawa.

Musisi yang sudah konser di 62 negara itu mengatakan tahun depan dia akan kembali ke Indonesia bersama istrinya.

Dia berharap bisa mengundang khusus musisi musik klasik Indonesia untuk tampil bersama tahun depan. Termasuk mengundang musisi Indonesia tampil di Prague.

Musisi Republik Ceko Jatuh Cinta pada Indonesia

JAROSLAV Sveceny, violinist asal Republik Ceko sangat antusias menggelar konser musik klasik yang dibawakannya selama dua hari di Indonesia.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
  • Sepak Bola

    Gol Jarak Jauh Patrik Schick Jadi yang Terbaik di EURO 2020

    Kamis, 15 Juli 2021 – 15:36 WIB
    Gol Jarak Jauh Patrik Schick Jadi yang Terbaik di EURO 2020 - JPNN.com
  • Olahraga

    Perempat Final Euro 2020: Pelatih Ceko Yakin Denmark Akan Lakukan Kesalahan

    Sabtu, 03 Juli 2021 – 18:09 WIB
    Perempat Final Euro 2020: Pelatih Ceko Yakin Denmark Akan Lakukan Kesalahan - JPNN.com
X Close