NasDem Beri Panggung untuk Anies, Surya Paloh Anggap Jokowi Masa Lalu?
Minggu, 10 November 2019 – 23:10 WIB

Presiden Joko Widodo dan Ketum NasDem Surya Paloh. Foto: Dokumen JPNN
"Sangat berbeda ketika pemerintahan Jokowi jilid satu, SP dan partainya mendukung total. Waktu itu sampai mengemuka Jokowi presidenku, Nasdem partaiku," kata pengamat dari Universitas Pelita Harapan (UPH) tersebut.(mg10/jpnn)