Nazaruddin Bisa Dipecat di Rakornas
Sabtu, 16 Juli 2011 – 09:19 WIB
Menurut Jafar, instruksi dari Ketua Dewan Pembina Susilo Bambang Yudhyono sudah sangat jelas. Harus ada konsolidasi dari internal Partai Demokrat demi menghadapi persaingan di pemilihan umum. Upaya pertama dari konsolidasi internal Demokrat adalah pelaksanaan sejumlah aturan di Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga partai. "Kita evaluasi dari kerja-kerja kita selama ini, termasuk hal yang menjadi masalah partai," ujarnya.
Dalam kasus kader yang bermasalah, kasus yang menimpat mantan bendahara umum Demokrat M Nazaruddin, bukan menjadi satu-satunya sosok yang bermasalah. Jafar menyatakan, ada sejumlah kader yang selama ini tidak disiplin atau tidak memenuhi kaidah yang digariskan partai. "Siapa yang melanggar nanti diputuskan melalui Rakornas ini," ujarnya tanpa mau menyebut siapa saja kader yang dimaksud.
JAKARTA - Partai Demokrat nampaknya siap melakukan pembersihan terhadap kader-kader yang tidak disiplin dan bermasalah. Ketua Fraksi Partai Demokrat
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
BERITA LAINNYA
- Pilkada
Jokowi Dampingi Ahmad Luthfi dan Gus Yasin Pawai, Disambut Puluhan Ribu Warga Banyumas
Sabtu, 16 November 2024 – 16:11 WIB - Pilkada
Pram-Doel Ketemu Anies, Ketum Golkar Singgung RK Justru Berjumpa Prabowo & Jokowi
Sabtu, 16 November 2024 – 16:02 WIB - Pilkada
Survei PSI: Masyarakat Kaltim Pilih Rudy Mas'ud-Seno Aji
Sabtu, 16 November 2024 – 12:39 WIB - Pilkada
12 Jurus Ridwan Kamil Atasi Polusi di Jakarta
Sabtu, 16 November 2024 – 11:30 WIB
BERITA TERPOPULER
- Daerah
Polisi Umumkan Hasil Olah TKP Kecelakaan Tol Cipularang, Sebuah Fakta Terungkap
Sabtu, 16 November 2024 – 12:30 WIB - Bulutangkis
Diwarnai Kartu Kuning, Jorji Masuk Final Kumamoto Masters 2024
Sabtu, 16 November 2024 – 14:35 WIB - Bulutangkis
Sempat Unggul 17-10 di Gim 3, Jojo Keok di Semifinal Kumamoto Masters 2024
Sabtu, 16 November 2024 – 13:23 WIB - Jatim Terkini
Viral Ivan Sugiamto Foto Bareng Perwira, Begini Penjelasan Kapuspen TNI
Sabtu, 16 November 2024 – 12:18 WIB - Moto GP
Live Streaming Kualifikasi MotoGP Barcelona: Ada yang Tak Percaya Kata Marquez
Sabtu, 16 November 2024 – 16:37 WIB