Di lain pihak, Dovizioso juga tak berharap terlalu banyak untuk bisa melampaui poin yang dikumpulkan Lorenzo. Meski demikian, tambahan motivasi dari podium kali pertama di GP Malaysia pekan lalu akan dimanfaatkan sebaik mungkin. (ady/diq)
VALENCIA - Seri terakhir MotoGP tak akan berlangsung biasa-biasa saja. Tantangan lebih harus dihadapi para pembalap MotoGP pada seri terakhir yang