Nih Tersangka Pengeroyok Prajurit TNI AU
Senin, 25 Oktober 2021 – 18:29 WIB
Informasi dihimpun, kasus pengeroyokan terhadap seorang anggota TNI AU ini dilatarbelakangi kasus dugaan penggelapan kendaraan.
Diduga mobil milik anggota TNI Angkatan Udara tersebut dirental oleh para pelaku, namun tidak dikembalikan hingga berujung ke pengeroyokan. (antara/jpnn)