Nikmati Wifi Gratis di 700 Titik
Rabu, 18 Juni 2014 – 08:45 WIB
GM PT Telkom, Firmansyah, mengaku tengah mengerjakan pemasangan 700 titik wifi gratis. Wifi tersebut, kata dia, merupakan hadiah atas penghargaan IDSA 2014. Makassar berhak atas wifi gratis di 700 titik, dengan anggaran sekitar Rp500 juta, dan investasi mencapai Rp2 miliar. (zuk/ian)