Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Obat Rumahan Ini Bisa untuk Mengatasi Sakit Gigi

Selasa, 26 Mei 2020 – 21:21 WIB
Obat Rumahan Ini Bisa untuk Mengatasi Sakit Gigi - JPNN.COM
Ilustrasi sakit gigi. Foto: Hellosehat

3. Coba oleskan minyak cengkeh

Untuk agen mati rasa alami yang menenangkan rasa sakit saraf, Jablow merekomendasikan agar Anda menggunakan setetes minyak cengkeh untuk membantu mengurangi rasa sakit gigi:

-Celupkan cotton bud (Q-Tip) dengan lembut atau bola kapas ke dalam minyak cengkeh. Pastikan jumlahnya sedikit, Anda tidak perlu membasahi ujungnya.

-Oleskan kapas ke gigi yang menyebabkan rasa sakit.

-Biarkan selama 5-10 menit.

(fny/jpnn)

Tiga obat rumahan ini bisa digunakan untuk mengatasi sakit gigi sebelum memutuskan untuk pergi ke dokter.

Redaktur & Reporter : Fany

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close