Optimistis Bacaleg PKS Bakal Penuhi Syarat di KPU
Jumat, 10 Mei 2013 – 22:00 WIB
“Itu kan mencerminkan gagalnya partai melakukan rekrutmen yang terukur. Bayangkan mereka mendaftar di dua partai, dan juga terdaftar di dua dapil berbeda. Ini potret kelemahan partai melakukan kaderisasi. Memang siapapun boleh mendaftar, dari doktor sampai preman. Jadi iklan bisa ada sisi positifnya, tapi bisa juga menunjukan kelemahan partai dalam kaderisasi,” katanya.(gir/jpnn)