Orang Muda Ganjar Bangun Penerangan Jalan Umum, Warga Kulon Progo Kini Tak Khawatir Keluar Malam
Jumat, 27 Oktober 2023 – 00:16 WIB
Sementara itu, Abdul dan ratusan warga lainnya mengapresiasi langkah relawan Ganjar Pranowo ini. Menurut dia, Ganjar Pranowo adalah pemimpin yang ideal untuk melanjutkan pembangunan di Indonesia.
"Pak Ganjar, menurut saya, orangnya baik, bijak, dari segi pembangunan sangat bagus. Terlihat juga di Purworejo, Jawa Tengah, beliau sudah banyak membangun fasilitas di sana," katanya.
Diketahui, Orang Muda Ganjar juga memberikan lampu, kabel, pipa, MCB, fitting sensor, rumah lampu, dan tiang lampu untuk mendukung pemasangan fasilitas ini.(ray/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi: