Pak Presiden Blusukan ke Pasar, Ternyata Membawa Kabar Baik
Minggu, 19 Februari 2023 – 06:03 WIB

Selain itu, secara nasional akan segera memasuki masa panen pada akhir bulan yang produksinya kira-kira mencapai 1 juta ton dan 1,9 juta ton pada Maret 2023.
"Kalau stoknya melimpah permintaan tetap artinya harga secara otomatis akan turun," kata Jokowi. (antara/jpnn)