Pakar Menilai Ada 'Perhitungan Tidak Cermat' dalam Proyek Kereta Cepat Jakarta-Bandung
Proyek kereta cepat Jakarta-Bandung kembali menjadi topik pembicaraan hangat sejak Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Panjaitan kembali dari Beijing, Tiongkok.
Pada Senin (10/4) lalu, Menko Luhut mengatakan Tiongkok kini meminta agar proyek tersebut dijamin APBN.
Padahal ketika menawarkan diri untuk bekerja sama dengan Indonesia pada tahun 2015, dengan pendekatan B2B atau bisnis ke bisnis, negara tersebut sama sekali tidak menuntut jaminan APBN.
Tiongkok juga menolak untuk menurunkan bunga pinjaman ke angka 2 persen dan menetapkannya di angka 3,4 persen.
Mendengar permintaan tersebut, Luhut akhirnya mengusulkan pada pihak Tiongkok agar pinjaman proyek sebesar 8,3 triliun ini dijamin oleh PT Penjaminan Infrastruktur (Persero) alias PII.
Kini, Tiongkok masih belum memberikan keputusan.
"Ada masalah itu, tapi kalo dia (Tiongkok) mau tetap APBN, ya dia akan mengalami [prosedur] panjang," kata Luhut dalam konferensi pers.
"Itu sudah diingatkan dan mereka sedang mikir-mikir."
Pemerintah Tiongkok meminta jaminan APBN untuk proyek kereta cepat Jakarta-Bandung yang terus molor dan biayanya terus membengkak
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
- ABC Indonesia
Pendidikan dan Pengalaman Kerja Migran, Termasuk Asal Indonesia, Belum Tentu Diakui Australia
Senin, 04 November 2024 – 22:46 WIB - Politik
Mungkin Ini Alasan Prabowo Pilih Kunjungan Perdana ke Tiongkok, bukan Amerika
Minggu, 03 November 2024 – 10:41 WIB - ABC Indonesia
Pemilik Usaha Kecil dan Menengah di Indonesia Minta Lebih Diperhatikan
Jumat, 01 November 2024 – 23:55 WIB - ABC Indonesia
Apakah Bentrokan Indonesia dengan Kapal Tiongkok di Laut China Selatan Pertanda Konflik?
Kamis, 31 Oktober 2024 – 23:36 WIB
- Humaniora
Info BKN soal Masa Sanggah PPPK 2024, Honorer Database BKN Simak ya
Senin, 04 November 2024 – 19:16 WIB - Hukum
Sidang PK Jessica Wongso, Ahli Ungkap Temuan CCTV, Durasi Video Sengaja Dihilangkan
Senin, 04 November 2024 – 19:55 WIB - Hukum
Nasib Gunawan Sadbor, Joget di TikTok Bikin Resah, Kini Ditangkap Gegara Promosi Judol
Senin, 04 November 2024 – 20:57 WIB - Kriminal
Ibu Ronald Tannur Ditetapkan Tersangka, Langsung Ditahan di Rutan Kejati Jatim
Senin, 04 November 2024 – 22:05 WIB - Liga Indonesia
PSM Makassar Gagal Menaklukkan 10 Pemain Persik Kediri
Senin, 04 November 2024 – 21:45 WIB