Panglima TNI Bantah Penyidikan Geng Motor Dibekukan
Selasa, 01 Mei 2012 – 06:41 WIB
Untuk kasus pembunuhan kelasi Arifin, Saud menyebut Polda Metro Jaya sudah menahan lima orang tersangka. "Dalam waktu dekat akan dibawa ke pengadilan," katanya.
Koordinator Komisi untuk Orang hilang dan Korban Kekerasan (Kontras) berharap TNI tidak membekukan kasus ini. "Ada sipil yang tewas dan sampai saat ini tidak ada itikad baik dari TNI untuk menyelesaikan masalah. Bahkan menyantuni korban pun tidak," katanya.(rdl/ttg)