Pasca-Kerusuhan, Napi Lapas Jambi Dipindah ke Palembang
Sabtu, 04 Maret 2017 – 17:49 WIB

Ilustrasi. Foto: dokumen JPNN
“Dulu masih boleh beli nasi bungkus dari luar, sekarang tidak boleh lagi. Sudah ada yang jual di dalam,” ujarnya mewanti-wanti agar namanya tak disebut di koran.
Sumber dari dalam Lapas menyebut, kondisi kini sudah kondusif. Aktivitas napi sudah berjalan kembali meski belum normal seperti hari biasa. (rib/nas)