Patrialis Akbar Dicecar Komisi III
Rabu, 23 November 2011 – 14:06 WIB
Dia pun menceritakan saat fit and propert test salah satu Capim KPK Abraham Samad, kadaluarsa. Ketika ditanya diperoleh darimana formulir itu, Abraham menjawab memperoleh dari Pansel Capim KPK."Formulir yang salah dan keliru itu diperoleh dari Panitia Seleksi Capim. Supaya jelas," katanya.
Setelah ditemukan menimbulkan interprestasi, salah satu yang menonjol adalah pansel ditengarai tidak serius melakukan seleksi. Kalau serius form itu pasti dicek. "Macam-macam lagi interprestasi," kata politisi Partai Demokrat, itu.(boy/jpnn)