Peduli Sejarah, Bangun Museum Becak
Rabu, 02 Januari 2013 – 02:50 WIB
MAKASSAR - Bukan tidak mungkin beberapa tahun mendatang kendaraan tiga roda (becak) akan hilang di Makassar. Perlahan jumlahnya kini semakin berkurang. Yang banyak justru becak modifikasi yang populer disebut bentor, singkatan dari becak motor. Kebijakan pemerintah kota yang membatasi ruang gerak becak menjadi salah satu penyebab kemungkinan hilangnya alat transportasi tradisional tersebut. Di samping itu perilaku hidup sebagian warga juga mulai berpaling dari becak dengan memilih sepeda motor sebagai kendaraan pribadi.
Kondisi ini yang melatarbelakangi pengusaha Makassar, Arwan Tjahjadi membangun museum becak. Rencananya, museum itu akan dibangun di beberapa kota. Selain Makassar, juga akan dibangun di Yogyakarta, Jakarta, Surabaya, Medan, dan lainnya. Bahkan saat ini museum serupa sementara dibangun di Bali, Denpasar.
"Di Bali sudah mulai dibangun. Di sana ada belasan buah becak. Ada becak Makassar, becak Yogyakarta, becak Surabaya, becak Medan, dan lainnya. Kami memang mendatangkannya dari beberapa daerah lalu dimodifikasi," kata Arwan seperti dilansir FAJAR (JPNN Group), Rabu (2/1).
MAKASSAR - Bukan tidak mungkin beberapa tahun mendatang kendaraan tiga roda (becak) akan hilang di Makassar. Perlahan jumlahnya kini semakin berkurang.
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
BERITA LAINNYA
- Daerah
Sejumlah Desa di Banyumas Masih Terdampak Kekeringan
Kamis, 14 November 2024 – 09:30 WIB - Sulsel
390 PPPK 2021 Gowa Dapat Perpanjangan SK, Adnan Purichta Ichsan Beri Pesan Tegas
Kamis, 14 November 2024 – 09:00 WIB - Riau
Webinar Pendidikan GO Menyoroti Soal Sinergitas dalam Menghadapi Ujian Masuk PTN
Rabu, 13 November 2024 – 22:03 WIB - Sumsel
WNA China Tewas Kecelakaan di Sungai Musi, Dokter Forensik Ungkap Temuan Ini
Rabu, 13 November 2024 – 19:21 WIB
BERITA TERPOPULER
- Kaltara
PPPK Jangan Khawatir dengan Masa Depannya, yang Bilang Pejabat Penting
Kamis, 14 November 2024 – 07:19 WIB - Hukum
Kasus Pria Pengusaha di Surabaya Suruh Siswa Sujud dan Menggonggong Diusut Polisi
Kamis, 14 November 2024 – 07:57 WIB - Nasional
Reza Indragiri Adukan Fufufafa & Mobil Esemka ke Lapor Mas Wapres Gibran, Ini yang Terjadi
Kamis, 14 November 2024 – 10:18 WIB - Jogja Terkini
Jadwal KRL Jogja-Solo, Kamis 14 November 2024
Kamis, 14 November 2024 – 07:41 WIB - Dahlan Iskan
Halaman Belakang
Kamis, 14 November 2024 – 07:21 WIB