Pegadaian Gandeng HEBITREN
Selasa, 26 Juli 2022 – 12:07 WIB
Hingga saat ini Pegadaian telah bersinergi dengan 1.400 perusahaan, baik dari BUMN, BUMD, swasta, asosiasi, perguruan tinggi, maupun instansi lainnya.
Hal ini dilakukan untuk memperluas jangkauan pelayanan sehingga mempermudah masyarakat dalam mengakses produk dan layanan Pegadaian.(chi/jpnn)