Pembangunan Dua Gedung SMKN Terbengkalai
Minggu, 11 Desember 2016 – 09:44 WIB
Gedung yang berdiri baru sepertiga dari rencana keseluruhan.
Pembangunan akan menghabiskan hampir seluruh bekas tanah kas desa (BTKD) di RW 4.
''Mungkin berhenti karena SMK dipindah ke provinsi,'' kata pria yang tinggal beberapa meter di samping gedung tersebut.
Padahal, seingat Samad, gedung itu dibangun sejak 2013 oleh tiga kontraktor.
Selain gedung, nanti ada fasilitas olahraga berupa lapangan futsal. Namun, nasib gedung juga tidak jelas.
Padahal, warga telanjur berharap banyak. ''Kalau kami boleh usul, dijadikan SD saja. Di Lontar ini SD cuma satu,'' tandasnya. (tau/c7/oni/flo/jpnn)