Pemerataan tak Berjalan, Guru Numpuk di Kecamatan
Rabu, 11 Agustus 2010 – 13:53 WIB
MUSI RAWAS – Kepala Dinas Pendidikan Musi Rawas (Mura), Edy Iswanto mengakui kebijakan pemerataan guru tak bisa terlaksana dengan maksimal. Para guru lebih banyak memilih mengajar di sekolah yang berada di kecamatan. Akibatnya guru menumpuk di kecamatan, sementara daerah terpencil kekurangan guru. "Sekarang memang banyak guru yang memilih mengajar di kecamatan Muara Beliti, Tugumulyo dan daerah sekitar Sumber Harta serta Purwodadi," ujar Kepala Dinas Pendidikan Mura, Edy Iswanto.
Di sisi lain, kecamatan yang jauh atau kecamatan terpencil kekurangan guru. "Walaupun sudah ditambah guru honorer, namun jumlahnya masih terlalu kecil dan sedikit sekali,” katanya.
Edy mengakui, ini persoalan dilematis yang harus segera dipecahkan Diknas Mura. "Rencananya pemerataan guru akan kita lakukan, guru yang mengajar di kecamatan akan kita pindahkan ke sekolah terpencil," katanya.
MUSI RAWAS – Kepala Dinas Pendidikan Musi Rawas (Mura), Edy Iswanto mengakui kebijakan pemerataan guru tak bisa terlaksana dengan maksimal.
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
BERITA LAINNYA
- Pendidikan
Buntut Penangguhan Gelar Doktor Bahlil, Deolipa Minta 2 Dekan UI Mundur dari Jabatannya
Minggu, 17 November 2024 – 06:55 WIB - Pendidikan
Mendikdasmen Abdul Mu'ti Sampaikan Pesan Prabowo soal Kurikulum Merdeka, Alon-Alon
Sabtu, 16 November 2024 – 15:30 WIB - Pendidikan
Ganesha Operation Bekali Siswa Sumsel Menghadapi Seleksi Masuk Perguruan Tinggi yang Ketat
Jumat, 15 November 2024 – 17:36 WIB - Pendidikan
Institut Teknologi Del Menggunakan AI untuk Deteksi Kecurangan Saat Ujian
Jumat, 15 November 2024 – 13:20 WIB
BERITA TERPOPULER
- Humaniora
Hari Ini Pendaftaran PPPK 2024 Tahap 2, Honorer Jangan Nekat Bertindak Konyol
Minggu, 17 November 2024 – 07:07 WIB - Dahlan Iskan
Medali Debat
Minggu, 17 November 2024 – 07:03 WIB - Lingkungan
BMKG Ungkap Prakiraan Cuaca Hari Ini, Ada Hujan di Sejumlah Wilayah
Minggu, 17 November 2024 – 06:55 WIB - Destinasi
Cek Jadwal & Harga Tiket Bus AKAP dari Bali ke Pulau Jawa Minggu 17 November 2024
Minggu, 17 November 2024 – 05:29 WIB - Kriminal
Teror OTK di Kabupaten Paser Kaltim saat Dini Hari, Seorang Warga Tewas, 1 Kritis
Minggu, 17 November 2024 – 06:21 WIB