Pemerintah AS Kritik Rencana Bos Google ke Korut
Sabtu, 05 Januari 2013 – 15:15 WIB
WASHINGTON DC - Rencana bos Google, Eric Schmidt mengungjungi Korea Utara (Korut) direspon negatif oleh Kementerian Luar Negeri AS. Meski rencana Eric itu sebagai bagian dari misi kemanusiaan politisi AS, Bill Richardson, namun pemerintah AS menganggapnya tak bermanfaat.
Richardson juga membantu upaya pembebasan warga negara AS yang ditangkap Pyongyang. Bulan lalu, Korut menangkap seorang warga negara AS keturunan Korea, Pae Jun Ho, atas sejumlah dugaan kejahatan.
Sementara itu beberapa analis berspekulasi bahwa kunjungan Eric memiliki alasan strategis. Apalagi penggunaan internet di Korut sangat dibatasi oleh pemerintah yang berkuasa. Hanya sedikit orang yang memiliki akses ke komputer dan sebagian besar pengguna hanya mengakses intranet nasional, bukan world wide web.
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
BERITA LAINNYA
- Amerika
Terima Kekalahan, Kamala Harris Berharap Amerika Tak Menuju Era Kegelapan
Kamis, 07 November 2024 – 15:23 WIB - Amerika
Donald Trump jadi Presiden AS Alamat Bahaya Buat Pertumbuhan Ekonomi Indonesia
Kamis, 07 November 2024 – 13:33 WIB - Timur Tengah
Donald Trump Menang, Israel Bakal Makin Brutal di Timur Tengah
Rabu, 06 November 2024 – 18:44 WIB - Amerika
Dipastikan Menang Pilpres, Donald Trump Berjanji Akan Menyembuhkan Amerika
Rabu, 06 November 2024 – 17:01 WIB
BERITA TERPOPULER
- Musik
Konser Dua Lipa di Jakarta Batal Digelar, Ini Sebabnya
Jumat, 08 November 2024 – 22:57 WIB - Kep. Riau
Aliansi Mahasiswa di Batam Laporkan Amsakar Achmad ke Bareskrim Polri, Ini Masalahnya
Jumat, 08 November 2024 – 22:50 WIB - Pilkada
Dewan Etik Persepi Bermain Ganda, Disebut Ada Tendensi Rebutan Main Kavling
Jumat, 08 November 2024 – 23:00 WIB - Sport
Tiket Indonesia vs Jepang Ludes Terjual, Erick Thohir Sentil Suporter Tim Lawan
Jumat, 08 November 2024 – 18:24 WIB - Hukum
Komnas HAM Ungkap Aktor Pembubaran Diskusi FTA di Kemang, Oh Si Rambut Kuncir
Sabtu, 09 November 2024 – 02:02 WIB