Pemerintah Dituding Akal-akalan Dalam Seleksi PPPK Guru 2021, Prof Djohar: Bertobatlah!
Senin, 04 April 2022 – 22:30 WIB
Malah ada 193 ribuan guru honorer lulus passing grade, tetapi tidak kebagian formasi.
Baca Juga:
Dari serentetan kejadian tersebut, Prof. Djohar menilai pemerintah berupaya untuk tidak mengangkat seluruh guru honorer. Kendala utamanya adalah anggaran minim.
Dia pun meminta pemerintah untuk kembali pada kesepakatan awal Komisi X dan Kemendibudristek. Jangan rusak lagi kesepakatan yang sudah dibuat.
"Pemerintah bertobatlah. Sudah cukup dengan intrik-intrik ini karena banyak guru honorer menderita dengan kebijakan pemerintah," pungkas Prof. Djohar. (esy/jpnn)