Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Pencurian Data Pribadi Sudah Darurat, Fahri Minta Presiden Terbitkan Perppu

Kamis, 01 Agustus 2019 – 06:57 WIB
Pencurian Data Pribadi Sudah Darurat, Fahri Minta Presiden Terbitkan Perppu - JPNN.COM
Fahri Hamzah. Foto: Humas DPR

Karena itu, ujar Fahri, sebaiknya presiden segera menerbitkan perppu perlindungan data pribadi, supaya persoalan-persoalan seperti ini tidak terus berkembang dan dijadikan bisnis.

Lebih lanjut, Fahri meminta Kemendagri segera menyelesaikan persoalan e-KTP, dan membuat protokol perlindungan data kependudukan.

"Saya curiga nih kenapa e-KTP lama banget. Ya ini kan sudah lebih 10 tahun, masa iya sih tidak selesai-selesai. Tadi mau dipakai di Pemilu 2014, tetapi ini tidak selesai-selesai," jelas dia.(boy/jpnn)

Fahri Hamzah menganggap persoalan pencurian atau jual beli data pribadi ini sudah darurat. Oleh karena itu, Fahri meminta Presiden segera menerbitkan Perppu.

Redaktur & Reporter : Boy

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close