Penilaian Bek Timnas Indonesia U-19 Komang Teguh Soal Tandemnya, Elkan Baggott
Senin, 02 November 2020 – 20:17 WIB
"Jadinya masih belum nyambung," tuturnya.
Namun demikian, dia menyebut problem itu akan bisa teratasi apabila kerap main bareng dan terasah dalam laga-laga yang dijalani.
Yang pasti, lanjut Komang Teguh, kini dirinya merasakan perkembangan yang signifikan selama menjalni pemusatan latihan bareng Timnas Indonesia U-19 di Kroasia.
BACA JUGA: Pembacok Ustaz di Aceh Tenggara Ternyata Pecatan Polisi, Apa Motifnya? Begini Jawaban Kapolres
"Pengalaman banyak sekali setelah TC dan bertanding uji coba di Kroasia. Mental dan fisik kami benar-benar terasa," papar pemain yang kini berkostum Borneo FC tersebut. (dkk/jpnn)