Penjelasan Menpora soal Indonesia Jadi Tuan Rumah ASEAN Para Games 2022
Jumat, 25 Maret 2022 – 23:51 WIB
Karena atlet para games bisa dua kali tertunda kalau tidak dilakukan di Indonesia, yakni dua kali di Manila dan Vietnam mereka tidak mendapatkan kesempatan.
Baca Juga:
"Maka kami harus berikan wadah untuk bertanding untuk berkompetisi karena Paralimpiade Paris itu sudah menunggu. Jadi sekali lagi ini adalah kebaikan hati kita karena negara-negara lain tidak ada yang sanggup, meskipun ada Malaysia tetapi negara-negara ASEAN lainnya lebih condong ke Indonesia karena kita sudah punya pengalaman di Asian Para Games 2018 dan ASEAN Para Games 2011," jelasnya lagi.(fin)