Penumpang KAI Wajib Penuhi 2 Syarat Ini Saat Arus Balik Nataru
Para pengguna juga diimbau untuk memakai baju lengan panjang. "Daop 1 Jakarta konsisten menerapkan protokol kesehatan di area stasiun dan di atas KA, untuk penumpang KA keberangkatan maupun kedatangan," jelas Eko.
Selain menambah perangkat untuk mencuci tangan di sejumlah area pelayanan, KAI Daop 1 Jakarta juga menyediakan ruang isolasi sementara baik di stasiun dan di atas KA untuk digunakan sewaktu-waktu jika dibutuhkan untuk penanganan
Seluruh area stasiun dan perangkat yang rentan disentuh banyak orang juga dibersihkan menggunakan cairan desinfektan secara rutin setiap 30 menit sekali.
"Kesiapan penyediaan perangkat pembersih tangan seperti cairan antiseptik dan perangkat cuci tangan yang dilengkapi sabun dipastikan selalu tersedia dan berfungsi baik," tambah Eko.(cr3/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?