Penyebab Kebakaran Kilang Pertamina Masih Misterius
Minggu, 03 April 2011 – 03:53 WIB
CILACAP - Penyebab terbakarnya tangki Pertamina di Cilacap masih misterius. Petugas belum bisa mencari penyebabnya karena kobaran api sangat besar dan lebih berkonsentrasi untuk melokalisir agar kebakaran tidak merembet ke tangki pertamina yang lainnya. “Kebakaran ini tidak menganggu pasokan BBM. Soalnya, kilang kita masih terus berproduksi kendati tangki HOMC terbakar. Kita tetap bisa melakukan blending premium karena masih ada tiga tangki lainnya,” terang Public Relation Section Head Pertamina RU IV Cilacap, Kurdi Susanto seperti dilansir Radar banyumas (JPNN group).
Tanki 31 T-2 yang berkapasitas 10.487 KL ini berisikan sekitar 6 juta liter (60 persen) saat kebakaran terjadi. Sementara pertamina Jumlah tanki HOMC di kompleks RU IV Cilacap sebanyak 4 unit dengan kapasitas 61.300 KL.
Pertamina sendiri belum bisa memperkirakan kapan kebakaran ini berakhir. Apalagi setelah api merembet dan membakar habis tangki 31 T-3. Didekat tangki ini masih ada sejumlah tangki lagi. Dari jalan yang terlihat terancam terbakar yakni tangki 31 T-7 dan 32-104.
CILACAP - Penyebab terbakarnya tangki Pertamina di Cilacap masih misterius. Petugas belum bisa mencari penyebabnya karena kobaran api sangat besar
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
BERITA LAINNYA
- Riau
Irjen Iqbal Ingatkan Pengusaha Angkutan Umum Utamakan Keselamatan Penumpang Saat Natal & Tahun Baru
Kamis, 19 Desember 2024 – 14:35 WIB - Riau
Pengamanan Nataru, Irjen Iqbal Ancam Copot Pejabat yang Tak Becus Jaga Masyarakat
Kamis, 19 Desember 2024 – 14:27 WIB - Daerah
Siang Ini Dua RT di Kelurahan Pluit Terendam Banjir Rob
Kamis, 19 Desember 2024 – 14:20 WIB - Riau
Bantah Isu Penyusunan Pejabat Pemko Pekanbaru, Agung: Fokus Kami Kerja, Tepati Janji Kampanye
Kamis, 19 Desember 2024 – 13:58 WIB
BERITA TERPOPULER
- Liga Indonesia
Tim Dokter Persib Ungkap Kondisi Cedera Dedi Kusnandar
Kamis, 19 Desember 2024 – 14:04 WIB - Liga Indonesia
Doa Nick Kuipers kepada Dedi Kusnandar di Balik Kemenangan Persib Lawan Barito Putera
Kamis, 19 Desember 2024 – 12:30 WIB - Liga Indonesia
Firasat Bojan Hodak Sebelum Dedi Kusnandar Patah Tulang
Kamis, 19 Desember 2024 – 13:08 WIB - Olahraga
Kekecewaan Gilbert Agius Seusai PSIS Semarang Imbang Lawan PSS Sleman
Kamis, 19 Desember 2024 – 12:42 WIB - Hukum
Mantan Menkominfo Budi Arie Diperiksa Kortastipidkor Polri
Kamis, 19 Desember 2024 – 13:46 WIB