Peringatkan Kader Gerindra yang Tak Loyal, Prabowo: Silakan Cari Partai Lain
Sabtu, 07 Januari 2023 – 18:38 WIB
"Tidak pernah, dan jangan pernah. Saya instruksikan kader Gerindra dari Sabang sampai Merauke, dari Miangas sampai Pulau Rote, enggak boleh mengejek, menghina, menyakiti hati orang lain," ucap Prabowo kepada kadernya.(fat/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini: