Persebaya vs Persija: Tuntutan Menang Meski Pincang
Minggu, 04 November 2018 – 02:04 WIB

Pelatih Persija Jakarta Stefano Cugurra Teco. Foto: Persija
Persija membutuhkan kemenangan untuk memperbesar peluang menjadi juara Liga 1.
Sementara itu, Persebaya juga wajib menang demi menghindari bayang-bayang jeratan degradasi.
Teco sendiri menilai laga melawan Persebaya tidak akan mudah bagi anak asuhnya.
“Persebaya juga punya pemain lokal yang bagus," kata Teco. (jos/jpnn)