Pertamina Tambah Stok Solar 30 Persen di Daerah
Kamis, 25 April 2013 – 22:03 WIB
JAKARTA - Untuk mengurai antrian pembeli bahan bakar minyak (BBM) jenis solar di SPBU, PT Pertamina (Persero) akhirnya menambah pasokan solar sebanyak 30 persen di berbagai daerah. Hal itu dilakukan sebagai bentuk tindak lanjut Pertamina sebagaimana yang diminta pemerintah. Direktur Pemasaran dan Niaga Pertamina Hanung Budya mengatakan, terhitung sejak 23 April 2013, Pertamina telah menambah pasokan di berbagai daerah.
"Berdasarkan laporan dari lapangan, antrean pembeli solar bersubsidi di SPBU berangsur-angsur mulai berkurang dan semakin kondusif setelah dilakukan penambahan pasokan solar bersubsidi sebesar 30 persen di atas penyaluran harian normal yang dimulai sejak Selasa (23/4)," ucap Hanung dalam keterangan resminya, Kamis (25/4).
Hanung mencontohkan pasokan solar bersubsidi di beberapa daerah sudah meningkat, untuk Jawa Tengah dan DI Yogyakarta naik dari sekitar 5 ribu KL menjadi 7.200 KL per hari, Jawa Timur naik dari 5 ribu KL menjadi 6 ribu KL per hari, Sumatera Bagian Selatan juga naik dari sekitar 7 ribu KL menjadi 9.500 KL per hari, dan Kalimantan naik dari 1.700 KL menjadi 2.100 KL per hari. Bahkan, di beberapa daerah seperti Tuban dan Banyuwangi pasokan solar bersubsidi ditambah 100 persen di atas penyaluran harian normalnya.
JAKARTA - Untuk mengurai antrian pembeli bahan bakar minyak (BBM) jenis solar di SPBU, PT Pertamina (Persero) akhirnya menambah pasokan solar sebanyak
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Presiden Prabowo Terima Kunjungan Menhan AS
-
Pemerintah Blokir 10.000 Rekening Terkait Judi Online
-
Nusron Wahid: 60 Persen Sengketa Lahan Melibatkan Oknum Kementerian
-
Wapres Gibran Tinjau Makan Bergizi Gratis di Sulawesi Selatan
-
Pencinta eFootball Bersiap! Windah Basudara akan Gelar Turnamen Bersama Konami
BERITA LAINNYA
- Pajak
PPN 12 Persen Tidak Berpihak kepada Rakyat, Tolong Dibatalkan
Jumat, 15 November 2024 – 15:29 WIB - Makro
Gen Z Perlu Penguatan Literasi Keuangan, Biar Enggak FOMO
Jumat, 15 November 2024 – 15:16 WIB - Bisnis
Mebiso Masuk Nominasi IKMA Awards 2024
Jumat, 15 November 2024 – 14:52 WIB - Bisnis
Pertahankan Status Whitelist Bendera RI, BKI Ajak Stakeholders Pelayaran Indonesia Tingkatkan Kualitas Kapal
Jumat, 15 November 2024 – 14:51 WIB
BERITA TERPOPULER
- Legislatif
Ketua DPRD Kota Sibolga: Saya Berkomitmen Menjalankan Tanggung Jawab Secara Profesionalisme
Jumat, 15 November 2024 – 11:19 WIB - Hukum
Ini Lho Isi Surat JAD soal Teror Bom Panci di Kampus Unpar, Cermati Kalimatnya
Jumat, 15 November 2024 – 13:40 WIB - Moto GP
MotoGP Barcelona: Martin Bakal Dibantu Espargaro, Pecco Didukung Para Murid Rossi
Jumat, 15 November 2024 – 12:55 WIB - Kriminal
Pembunuhan Adik Kandung & Keponakan di Surabaya Diduga Akibat Rebutan Warisan
Jumat, 15 November 2024 – 13:08 WIB - Parpol
Kunjungi Jokowi di Solo, Zulhas Minta Perlindungan Politik?
Jumat, 15 November 2024 – 11:38 WIB