Petahana Kena OTT KPK, Elektabilitas Jago PDIP Langsung Melejit
Senin, 19 Desember 2016 – 18:08 WIB
"Dari hasil survei kan sudah bagus, saya kira tinggal tunggu pelantikan," ujar wakil ketua Komisi I DPR itu.
Lebih lanjut dia menegaskan, kedepannya tidak akan ada lagi pemerintahan dinasti di kota Cimahi.
Seandainya paslon no urut 3 menang, dia menegaskan akan mengawal jalannya pemerintahan agar tak lagi terjadi pemimpin daerah yang melakukan korupsi.
"Saat ini terakhir pemerintahan dipimpin dinasti dan wali kotanya melakukan korupsi. Kedepan tidak ada lagi kasus serupa," tegasnya. (rmol/dil/jpnn)